Saat ku mulai nyaman denganmu, merasakan kehangatan, kehangatan serta kedamaian saat berada disismu.
Ku harap agar kau tak akan berpaling begitupun dengan
diriku.
Ku harap agar kau tetap mengiringi setiap
langkahku, bukan meninggalkanku sendirian di belakangmu atau malah memperlambat
langkahmu dibelakangku.
Pegang tanganku,
tapi jangan
terlalu erat
Karena aku
ingin seiring
dan bukan
digiring
(Filosofi
kopi, 2015)

Tidak ada komentar:
Posting Komentar